Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2020

Resume Topologi Jaringan

Gambar
Resume Topologi Jaringan Tugas 5 jaringan komputer Resume masing-masing Topologi jaringan Topologi Jaringan Pengertian topologi jaringan komputer adalah suatu cara atau konsep untuk menghubungkan beberapa atau banyak komputer sekaligus menjadi suatu jaringan yang saling terkoneksi. Dan setiap macam topologi jaringan komputer akan berbeda dari segi kecepatan pengiriman data, biaya pembuatan, serta kemudahan dalam proses maintenance nya. Dan juga setiap jenis topologi jaringan komputer memiliki kelebihan serta kekurangannya masing-masing. ada banyak macam topologi seperti topologi ring, star, bus, mesh, dan tree yang akan dibahas di blog belajar komputer ini. Macam-Macam Topologi Jaringan Komputer 1. Topologi Ring Pada topologi ring setiap komputer di hubungkan dengan komputer lain dan seterusnya sampai kembali lagi ke komputer pertama, dan membentuk lingkaran sehingga disebut ring, topologi ini berkomunikasi menggunakan data token untuk mengontrol hak akses komputer untuk menerima data,

Perangkat Jaringan

  Pengertian Repeater dan Fungsinya   Pengertian Repeater – Berbicara mengenai repeater, maka tidak akan jauh dari pokok bahasan jaringan. Repeater merupakan salah satu alat yang berguna pada jaringan komputer. Jaringan komputer memang cukup rumit untuk dipahami oleh orang awam. Jangankan berbari perangkat yang ada pada jaringan, fungsi dan cara kerja dari jaringan saja, pada dasarnya cukup rumit untuk dipelajari. Meskipun cukup rumit, namun kali ini, Kami akan mencoba untuk membagikan sedikit informasi mengenai salah satu alat jaringan yang bernama repeater. Apakah repeater itu? Banyak sekali orang yang bertanya-tanya mengenai repeater beserta dengan kegunaan dari repeater. Repeater pada dasarnya berasal dari bahasa Inggris ‘repeat’ yang berarti pengulangan. Jika diartikan dari suku kata, maka repeater dapat diartikan sebagai pengulang kembali, ataupun jika disempurnakan dalam sebuah bahasa, maka repeater merupakan alat yang berguna untuk mengulang dan meneruskan kembali signal ke dae

Tugas Jaringan Komputer Pertemuan 1

Gambar
  NAMA                                     : RIKSON HABINSARAN BANUREA NIM                                  : 17190511 KELAS                           : TI-17.3C.01 MATA KULIAH         : JARINGAN KOMPUTER 1. PAN (Personal Area Network) Jenis jaringan komputer pertama yang akan dibahas adalah PAN (Personal Area Network). PAN biasanya digunakan sebagai jaringan komunikasi antar perangkat komputer dengan jarak yang tidak terlalu jauh, hanya dalam rentang beberapa meter saja. PAN adalah access point ke seluruh perangkat pribadi yang dapat terhubung ke jaringan internet, seperti komputer, HP, hingga sistem keamanan rumah berbasis data. Karena memiliki sistem yang sederhana, fungsi dari jaringan PAN pun terbatas, yaitu hanya dapat menghubungkan beberapa perangkat komputer saja dan sebagai media komunikasi personal. 2. LAN (Local Area Network) Macam-macam jaringan komputer yang selanjutnya adalah LAN. Seperti halnya jaringan PAN, jaringan LAN (Local Area Network) pun memiliki jangkauan jaring